Inhouse training: Seni menghidangkan makanan dengan garnish dan Padu Padan Zat Gizi
Tim Diklat Rs Panti Nugroho mengadakan inhouse training tentang Seni Menghidangkan Makanan dan Padu Padan Zat Gizi yang dilaksanakan pada tanggal 22 Oktober 2016. Sebagai pemateri adalah Chef Eko Mardiyanto ( Chef Hotel ). Tujuan kegiatan ini adalah untuk menambah skill khususnya karyawan PGPM ( Produksi Gizi dan Pengolahan Makanan ) dan secara umum untuk karyawan RS Panti Nugroho. Selain teori yang disajikan, chef Eko juga mempraktekkan cara penyajian makanan dengan garnish secara simple tetapi menarik. Selamat Mencoba !!!
Berita Terkait
- Edukasi dan Sosialisasi Mitigasi Bencana
- HUT Ke-19 RSPN
- Kegiatan Hut Ke 19; Baksos di Srumbung Magelang
- Healing Garden Bulan Mei: Mengenal Osteoarthritis ( Nyeri Lutut)
- Basic Life Support and Disaster untuk Mahasiswa