Inhouse training : Deteksi Dini Allergi dan Tatalaksana Pemberian Nutrisi Pada Anak

Selasa, 24 Februari 2018

Tim PKRS

Kegiatan

Dibaca: 3113 kali

Jumat, 23 Februari 2018 bertempat di ruang pertemuan RS Panti Nugroho diadakan inhouse training bagi karyawan dengan topik “Deteksi Dini Allergi dan Tatalaksana Pemberian Nutrisi Pada Anak”. Materi disampaiakan oleh dr. Yosephin Maria Christina, Sp.A. Dalam kesempatan ini karyawan diajak untuk  mengenal allergi, penyebab dan penatalaksanaannya. Secara khusus materi kali ini membahas tentang allergi susu sapi, mengenali gejalanya, bagaimana mendiagnosis dan menanganinya, dan juga apa yang direkomendasikan oleh Ikatan Dokter Anak Indonesia Untuk mencegah Allergi.

Berita Terkait

Komentar via Facebook

Kembali ke atas



Pencarian

semua agenda

Agenda

28 Oktober 2024
REKOLEKSI STRUKTURAL

Jajak Pendapat

Apakah Web ini memberikan info yang anda butuhkan?
Ya
Tidak

Lihat