Inhouse training komunikasi efektif

Tim diklat RS Panti Nugroho kembali mengadakan inhouse training tentang komunikasi efektif pada tanggal 27 September 2018. Inhouse training ini diikuti oleh perwakilan dari masing-masing unit. Harapannya agar karyawan dapat mereview kembali tentang dasar-dasar komunikasi yang efektif baik terhadap pasien, rekan kerja ataupun rekanan sehingga dapat meningkatkan mutu kepuasan terhadap pasien.
Berita Terkait
- REKREDENSIALING BPJS KESEHATAN DI RS PANTI NUGROHO SEBAGAI WUJUD KOMITMEN DAN MENJAGA MUTU LAYANAN
- DETEKSI DINI KANKER SERVIKS DENGAN METODE TES HPV DNA
- KARYAWAN RS PANTI NUGROHO SIAP MENGIKUTI PELATIHAN STANDAR PELAYANAN UNTUK FRONTLINER
- SAMBUT HARI PANGAN SEDUNIA 2025 RS PANTI NUGROHO GELAR PEMERIKSAAN KESEHATAN DAN PENGOBATAN GRATIS
- RS PANTI NUGROHO RAIH PENGHARGAAN SEBAGAI FASILITAS KESEHATAN BERKOMITMEN




