Sosialisasi SNARS

Selama tiga hari berturut-turut dari tanggal 10-12 Januari 2019 dilaksanakan kegiatan Sosialisasi Standar Nasional Akreditasi Rumah Sakit ( SNARS) bagi karyawan dan petugas outsourcing di lingkungan RS Panti Nugroho. Sosialisasi ini dilakukan oleh Direktur RS Panti Nugroho dr. Tandean Arif Wibowo, MPH. Dalam acara ini dipaparkan tentang perbedaan akreditasi versi lama dan versi SNARS edisi I. Harapan diadakan kegiatan ini adalah agar karyawan dan petugas outsorcing mengetahui dan memahami tentang Standar Akreditasi Nasional versi yang terbaru.
Berita Terkait
- REKREDENSIALING BPJS KESEHATAN DI RS PANTI NUGROHO SEBAGAI WUJUD KOMITMEN DAN MENJAGA MUTU LAYANAN
- DETEKSI DINI KANKER SERVIKS DENGAN METODE TES HPV DNA
- KARYAWAN RS PANTI NUGROHO SIAP MENGIKUTI PELATIHAN STANDAR PELAYANAN UNTUK FRONTLINER
- SAMBUT HARI PANGAN SEDUNIA 2025 RS PANTI NUGROHO GELAR PEMERIKSAAN KESEHATAN DAN PENGOBATAN GRATIS
- RS PANTI NUGROHO RAIH PENGHARGAAN SEBAGAI FASILITAS KESEHATAN BERKOMITMEN




