RS PANTI NUGROHO BERBAGI KASIH KEPADA PASIEN PERINGATI HOS KE 33
Dalam rangka memperingati Hari Orang Sakit Sedunia ke 33 tahun, sebagai wujud cinta kasih dan dukungan bagi kesembuhan seluruh pasien, RS Panti Nugroho melakukan kunjungan ke ruang perawatan pasien dengan memberikan doa dan persembahan tanda cinta berupa souvenir rohani yang disesuaikan dengan keyakinan dari masing-masing pasien. Kunjungan pasien yang diadakan pada tanggal 11 Februari 2025 tersebut dipimpin oleh dr Henry Widyanto Handoko Saputro, M.B.A., AAK selaku Direktur RS Panti Nugroho didampingi bersama Sr. Ancillia, CB. Dengan kunjungan pasien tersebut, para pasien merasakan cinta kasih dan ketulusan hati yang didapat serta menjadi lebih bersemangat dalam meraih kesembuhan
Berita Terkait
- KARYAWAN RS PANTI NUGROHO SIAP MENGIKUTI PELATIHAN STANDAR PELAYANAN UNTUK FRONTLINER
- SAMBUT HARI PANGAN SEDUNIA 2025 RS PANTI NUGROHO GELAR PEMERIKSAAN KESEHATAN DAN PENGOBATAN GRATIS
- RS PANTI NUGROHO RAIH PENGHARGAAN SEBAGAI FASILITAS KESEHATAN BERKOMITMEN
- RS PANTI NUGROHO ADAKAN TRAINING OF TRAINERS (TOT) ‘’SERVICE EXCELLENCE DAN HANDLING COMPLAINT’’
- RS PANTI NUGROHO ADAKAN EDUKASI POLA MAKAN PADA PENDERITA DIABETES DAN HIPERTENSI




