Bazaar Akreditasi dan Lomba Mewarnai dan Melukis
Lomba melukis dan mewarnai dan juga bazaar akreditasi merupakan rangkaian hari ke-6 dalam Panti Nugroho Week. Lomba melukis dan mewarnai diikuti oleh 200 siswa SD di sekitar RS Panti Nugroho.
Adapun Bazaar akreditasi di RS Panti nugroho menampilkan stand APAR ( alat pemadam kebakaran ringan) dimana pengunjung diajak untuk bisa mengenali bahaya kebakaran dan cara menggunakan APAR. Juga ada stand dari PPI (pencegahan dan pengendalian infeksi) yang mengajarkan pengunjung untuk cara cuci tangan yang benar dan cara batuk yang benar,. Juga ada stand dari PMKP, MDG’s, MKI, MPO dan HPK.
Berita Terkait
- Edukasi dan Sosialisasi Mitigasi Bencana
- HUT Ke-19 RSPN
- Kegiatan Hut Ke 19; Baksos di Srumbung Magelang
- Healing Garden Bulan Mei: Mengenal Osteoarthritis ( Nyeri Lutut)
- Basic Life Support and Disaster untuk Mahasiswa